Sabtu, 06 Oktober 2012

Kesalahan dalam simulator


Dalam membuat alat simulator,pasti terdapat banyak kendala,banyak kekurangan dan banyak  masukan.gambaran yang dibuat oleh model simulator  tidak semuanya menyerupai dengan kejadian nyatanya,jadi pasti masih ada bagian-bagian yang kurang.kita bisa ambil contohnya seperti model simulator pesawat,tidak semua pesawat memiliki bagian kendali sama persis dengan yang ditampilkan oleh model simulator.Bagian-bagian yang terdapat di ruang kendali merupakan hal yang sangat penting dalam penerbangan,oleh karena itu seorang pilot harus memahaminya dengan fase,dan teliti.

Kasus kegagalan dala model simulator,yang artinya misalkan tombol A  berfungsi sebagai perintah A,namun pada waktu dieksekusi yang sebenarnya tombol A berfungsi sebagai perintah B.untuk kasus seperti ini saya belum menemukannya yang dimana modul simulator gagal menjalankan fungsinya,yang ada kegagalan seseorang dalam menjalankan fungsinya yang  telah ada dalam modul simulator.Bisa kita ambil contoh kasus yang mungkin belum lama ini yaitu kecelakan pesawat sukhoi SJ100,pesawat ini diduga besar menabrak tebing yang berada di sekitar gunung salak.Banyak ahli pesawat  yang meneliti kecelakaan pesawat sukhoi SJ100,dimulai dari simulator pesawat sukhoi tersebut.Ternyata banyak sumber yang menyatakan,didalam simulator sukhoi tersebut terdapat alat mendeteksi halangan-halangan yang terdapat dihadapan pesawat tersebut,yang dimana apabila terdapat halangan seperti gunung es,atau perbukitan akan memberi suatu sinyal peringatan,dan yang dilakukan pilot sukhoi tersebut tidak mengaktifkan sinyal peringatan tersebut sehingga pilot tidak mengetahui kalu ada perbukitan dihadapannya.

Kesimpulannya modul simulator sangatlah bermanfaat,dan tidak boleh di anggap remeh.kebanyakan orang yang menganggap remeh model simulator ini,yang mengakibatkan banyak kejadian yang terjadi diluar dugaan seseorang.Jadi kesalahan yang terjadi bukan pada model simulatornya,namun manusia itu sendiri yang telah menyepelekan hal yng kecil dalam simulator. 




Tidak ada komentar:

Posting Komentar